Bebimi - Timex selama ini dikenal sebagai brand jam tangan Amerika yang menghadirkan produk terjangkau dengan kualitas tangguh. Namun, tahun 2025 menjadi titik bersejarah karena mereka meluncurkan Timex Atelier Marine M1a, dive watch pertama yang secara resmi mengusung label Swiss Made. Langkah ini